Beranda Esports Alasan Yi Sun Shin Dapat Dijadikan Hyper Carry

Alasan Yi Sun Shin Dapat Dijadikan Hyper Carry

yi sun shin

LS88FC – Sejak di revamp Yi Sun-shin beberapa waktu lalu, Yi Sun Shin memiliki kemampuan unik seperti Mountain Shocker yang bisa digunakan untuk “maphack” untuk mendeteksi dimana musuh berada. Atau papan seluncurannya, Turtle Ship, mengeluarkan movement speed plus stunan tambahan, yang mempermudah pergerakan Yi Sun Shin saat farming atau berkelompok.

MM cenderung bergerak lebih lambat dibandingkan dengan assassin dan mudah dieliminasi ketika terkena inisasi lawan. Namun Disitulah letak kekuatan Yi Sun Shin. Traceless, skill satunya dapat memberikan efek imunitas dari crowd control ditambah damage reduction.

Bisa Diartikan Yi Sun Shin dapat menghindari Tyrant’s Revenge Khufra atau kombo Perfect Match-Fatal Links dari Atlas.

Heavenly Vow, kemampuan yang dimiliki oleh Yi Sun Shin pasifnya menyertakan efek auto critical hit usai Yi Sun Shin berganti mode serangan ranged ke melee dan juga sebaliknya.

Keuntungan dari pasif ini membuat Yi Sun Shin menjadi lawan yang mengerikan bagi pengguna assassin. Yi Sun Shin unggul damage saat menyerang dari dekat, kemudian menjauh dan mendapat buff weapon mastery untuk mengaktifkan criticalnya kembali.

Yi Sun Shin hampir tidak memiliki kelemahan, termasuk saat fase laning. Blood Floods memungkinkan ia melakukan harras sekaligus clear wave hanya dalam satu tarikan panah atau tebasan pedang. Skill ini juga mengaktifkan weapon masterynya.

Untuk public match, Yi Sun Shin mulai merangsek ke popularitas utamanya karena Ling dan Claude masih menjadi sasaran untuk di ban. Dan Bukan menjadi kejutan kalau di MPL Season 6 nanti Yi Sun Shin akan menjadi rebutan first pick karena kemampuannya yang komplit.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini